Direktorat Kealumnian dan Pengembangan Karier

Single Blog Title

This is a single blog caption
15 Des 2020

[19 Des. 2020] Webinar Series: Farmasi 81 ITB Berbagi

Farmasi 81 ITB mengundang rekan-rekan alumni ITB untuk berbincang santai:

 

Topik: Memahami Hasil Lab terkait dengan “Life Style”

Fokus: Diabetes dan Penyakit Jantung Koroner

 

Sabtu 19 Desember 2020

Jam 15.00 – 17.30 WIB

 

Bertambahnya usia tak dapat dihindari. Memasuki usia 50 tahun, aneka gangguan kesehatan pun mulai datang menghampiri. Dapatkah tetap sehat, aktif, bahagia dan mandiri?

Yuk kita tanyakan pada ahlinya, DR. Dr. Aris Wibudi.

 

Pada waktu menerima hasil Medical Check Up atau pemeriksaan lab, sering kita kurang memahami artinya. Sahabat kita DR. apt. Marita Kaniawati, MSi, alumni farmasi yang memang ahlinya, akan menjelaskan dalam bahasa awam dan menarik.

 

Mari kita terus proaktif menjaga Kesehatan.

Over 50 – Happy & Healthy Much to Live for

 

Berikut link pendaftaran webinar: https://bit.ly/2Jyp4yA

 

Terima kasih – Farmasi 81 ITB